PMI Mamuju Tengah Bagikan Rastusan Paket Takjil Jelang Buka Puasa

- 1 April 2023, 20:52 WIB
PMI Mamuju Tengah bagikan ratusan takjil
PMI Mamuju Tengah bagikan ratusan takjil /Hamsah/Lintas Sulbar

LintaSukbar, Mamuju Tengah - Palang Merah Indonesia (PMI), Mamuju Tengah (Mateng), Sulawesi Barat (Sulbar), membagikan ratusan paket takjil jelang buka puasa.

Ratusan paket tersebut dibagiakan kepada pengguna jalan yang melintas di Tuguh, Benteng, Tobadak, Kecamatan Tobadak, Mamuju Tengah, Sabtu, 1 April 2023 sekira pukul 17:30 wita.

Sebanyak 300 paket takjil dibagikan oleh tim PMI Mateng kepada masyarakat yang melintas di sekitar tuguh Bemteng Kayu Manggiwang sore tadi.

Menurit kepala masrkas PMI Mateng, Nida, mengatakan, pada kegiatan itu pihaknya membagikan ratusan paket takjil siap saji kepada masyarakat.

Baca Juga: Kerangka Mayat Ditemukan di Pasangkayu, Pakaiannya Mirip Warga yang Hilang Dua Pekan Lalu

"Ada 300 paket pak, 150 paket minuman dan 150 paket snake siap saji yang kami bagikan," Tutur Nida, saat ditemui di usai membagikan takjil.

Wanita berjilbat hitam itu mengemukakan, tujuan dari pada kegiatan tersebut yakni berbagi kepada masyarkat, juga sekligus berbagi dalam bulan ramadan.

Baca Juga: Deretan Artis Ternama di Indonesia Inisial R

Halaman:

Editor: Hamsah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x